Resep dan cara memasak Chicken With Hoisin Sauce And Cashew serta bahan dan bumbu yang diperlukan.
Bahan yang diperlukan:
Bahan yang diperlukan:
- 450 gram ayam, buang kulit dan tulangnya, potong-potong sebesar satu suapan.
- 1 sendok makan tepung maizena
- 310 ml kaldu ayam
- 50 gram kacang mete panggang
- 1 sendok makan kecap asin
- 1 siung bawang putih, cincang halus
- 1 sendok makan white wine
- 4 sendok makan saus hoisin
- 4 buah daun bawang, iris-iris
- 1 buah paprika merah
- 1 buah paprika hijau
- Campur ayam dengan semua bahan dan bumbu kecuali mete, paprika dan daun bawang.
- Taruh dalam pinggan cekung, tutupi dan masak pada HIGH selama 7-9 menit. Aduk sekali pada pertengahan waktu memasak.
- Jika saus telah mengental dan tepung maizena menjadi bening, tambahkan mete, daun bawang dan paprika.
- Tutup pinggan kembali dan biarkan selama 2 menit sebelum menyajikanya. Sajikan bersama nasi.
- Untuk 4 orang.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Resep Ayam
dengan judul Chicken With Hoisin Sauce And Cashew. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://caramembuat-sambal.blogspot.com/2011/06/chicken-with-hoisin-sauce-and-cashew.html. Terima kasih!
Ditulis oleh:
Unknown - Tuesday, June 14, 2011
Belum ada komentar untuk "Chicken With Hoisin Sauce And Cashew"
Post a Comment