Cara Membuat Sambal Penyet Ayam Tahu Telur Tempe Terenak

Powered by Blogger.

Ikan Tenggiri Bumbu Merah

Resep dan cara memasak Ikan Tenggiri Bumbu Merah serta bahan dan bumbu yang diperlukan.

Bahan yang diperlukan:
  • 1/2 kg ikan tenggiri
  • 1 buah jeruk nipis, ambil airnya
Bumbu yang diperlukan:
  • 15 buah cabai merah
  • 2 buah tomat
  • 8 buah bawang merah
  • 1/2 sendok teh lada
  • 1/2 sendok teh pala
  • 2 lembar daun jeruk
  • gula dan garam seckupnya
  • 1 batang serai
Cara memasak:
  1. Bersihkan ikan tenggiri, lumuri ikan dengan air jeruk dan garam.Goreng sampai setengah matang/agak kuning.
  2. 10 buah cabai merah haluskan, sisanya iris serong. Tomat iris-iris. Bawang merah iris tipis.
  3. Tumis bawang merah, masukkan cabai halus, daun jeruk, serai, lada, pala garam dan gula sampai harum.
  4. Masukkan ikan, aduk sampai bumbu meresap, angkat.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Aneka hidangan laut / Aneka Sayur dan Sup dengan judul Ikan Tenggiri Bumbu Merah. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://caramembuat-sambal.blogspot.com/2011/01/ikan-tenggiri-bumbu-merah.html. Terima kasih!
Ditulis oleh: Unknown - Thursday, January 6, 2011

Belum ada komentar untuk "Ikan Tenggiri Bumbu Merah"

Post a Comment