Cara Membuat Sambal Penyet Ayam Tahu Telur Tempe Terenak

Powered by Blogger.

Resep Minuman Sari Apel Isi Buah

Resep Minuman Sari Apel Isi Buah
 Minuman Sari Apel Isi Buah


Resep Minuman Sari Apel Isi Buah - Sari apel, sesuai namanya adalah minuman yang terbuat dari apel. Rasanya yang manis-manis asam sangat digemari banyak orang, apalagi mengandung zat-zat yang banyak berkhasiat buat kesehatan tubuh, seperti menurunkan kadar kolesterol, mencegah kanker dan penyakit jantung, bisa juga untuk menurunkan berat badan. Baru apelnya saja sudah begitu banyak manfaat yang diperoleh, bagaimana kalau dikombinasikan dengan buah lainnya, tentu akan semakin berlipat nilai gizinya.
Bahan Sari Apel Isi Buah :
  • Sari apel, 750 ml, siap pakai
  • Simpel sirup, 100 ml
  • Jeruk nipis, 1 buah, ambil airnya
  • Mangga, 200 gram, potong bentuk dadu
  • Rambutan, 1 kaleng
  • Jeruk mandarin, 1 kaleng
  • Es batu, secukupnya
Cara membuat Sari Apel Isi Buah :
  1. Campur sari apel, simpel sirup, dan air jeruk nipis. Aduk rata.
  2. Masukkan es batu dalam gelas saji.
  3. Tambahkan mangga, rambutan, dan jeruk mandarin dalam gelas saji.
  4. Tuang campuran sari apel hingga gelas penuh. Sajikan dingin.
Resep minuman untuk 4 gelas Sari Apel Isi Buah
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Resep Minuman dengan judul Resep Minuman Sari Apel Isi Buah. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://caramembuat-sambal.blogspot.com/2012/06/resep-minuman-sari-apel-isi-buah.html. Terima kasih!
Ditulis oleh: Unknown - Thursday, June 21, 2012

Belum ada komentar untuk "Resep Minuman Sari Apel Isi Buah"

Post a Comment