Cara Membuat Sambal Penyet Ayam Tahu Telur Tempe Terenak

Powered by Blogger.

Resep Masakan Nasi Kuning Fantasi

Resep Masakan Nasi Kuning Fantasi
 Masakan Nasi Kuning Fantasi

Resep Masakan Nasi Kuning Fantasi - Nasi Kuning Fantasi adalah nasi biasa yang dimasak dengan kaldu ayam dan berbagai bumbu lainnya sehingga menghasilkan rasa yang gurih. Proses memasaknya pun terbilang mudah. Berikut resep Nasi Kuning Fantasi untuk 5 porsi.
Bahan Nasi Kuning Fantasi :
  • Beras, 250 gram, cuci bersih, tiriskan
  • Air kaldu ayam, 325 ml
  • Daging ayam, 100 gram, kupas, sisakan ekornya
  • Wortel, 50 gram, potong bentuk korek api
  • Mentega, 1 sendok makan
  • Kunyit parut, 1 sendok makan
  • Bawang putih, 2 siung, cincang
  • Merica bubuk, 1 sendok teh
  • Jahe, 1 cm, memarkan
  • Garam, secukupnya
  • Gula pasir, 1 sendok teh
Pelengkap :
  • Telur dadar
  • Daun seledri
  • Mentimun
Cara membuat Nasi Kuning Fantasi :
  1. Masukkan semua bahan dalam panci, masak di atas api sedang sambil sesekali diaduk hingga air habis.
  2. Panaskan panci pengukus, kukus campuran nasi hingga matang. Angkat.
  3. Sajikan nasi fantasi dengan pelengkapnya.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Resep Nasi dengan judul Resep Masakan Nasi Kuning Fantasi. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://caramembuat-sambal.blogspot.com/2012/06/resep-masakan-nasi-kuning-fantasi.html. Terima kasih!
Ditulis oleh: Unknown - Saturday, June 16, 2012

Belum ada komentar untuk "Resep Masakan Nasi Kuning Fantasi"

Post a Comment